Cara cepat membuat denah undangan di corel draw

Subscribe robby yuli endra channel | 9 comments
Cara cepat membuat denah undangan di corel draw - Kali ini saya akan berbagi cara membuat denah di undangan, mungkin rekan-rekan sudah banyak yang mengetahui bagaiman membuat denah undangan, denah merupakan petunjuk untuk mencari suatu lokasi temapt tinggal seseorang, dan kali ini saya akan sedikit berbagi membuat denah undangan dengan cepat di corel draw, kali ini saya memakai corel draw 11, karena cepat jadinya pun agak sederhana. hehe...ok lanjut

Cara cepat membuat denah undangan di corel draw

  1. Buka Program Corel Draw nya, terserah versi berapa saja
  2. Kali ini kita akan membuat denah undangan dengan mengggunakan tools Rectangle Tools dan Fungsi Weld serta Insert Character..
  3. Klik Menu Rectangle ke lembar kerja, buat beberapa objek yang saling bersentuhan



      4. Kira-kira objek dasarnya sudah jadi, setelah itu  seleksi semua objek lalu klik weld
     

       5. Dan jadinya seperti gambar di bawah ini 


       6. Selanjutnya design dengan menambahkan nama jalan, dan juga memakai fungsi insert character 
       7. pada menu insert character jenis huruf yang dipakai ada webdings, wingdings2 dan wingdings3
       8. dan Kombinasikan denah, character sama font sehingga jadinya seperti gambar dibawah ini
 Sederhana sih, tapi lumayan bagi pemula, semoga bermanfaat ya...

Labels: 

Author: Subscribe robby yuli endra channel

Date: Wednesday, May 23, 2012

9 comments  | Leave a comment

9 comments to "Cara cepat membuat denah undangan di corel draw"

Gejala TBC 28 September 2012 at 20:29
Bagus banget nih informasinya sangat berguna sekali salam kenal gan...
Subscribe robby yuli endra channel 31 October 2012 at 16:18
Salam Knal Mas bro
info fashion 5 December 2012 at 12:55
bagus nih tutorialnya.
saya mau mencobanya.
terima kasih atas informasinya
Subscribe robby yuli endra channel 6 December 2012 at 11:11
@info fashion: terima kasih atas kunjungannya
Unknown 19 January 2013 at 11:57
BAGUS BRO..
Unknown 15 April 2013 at 07:55
saya baru pertama kali pakai coreldraw jadi masih amat sangat bingung... cara kombinasi nya dimana... mohon bantuannya...
@hendry : Kombinasi yg mana Mas???
@bimbel : sama-sama bro
masrizalA 2 September 2014 at 10:56
wah cara membuat denahnya mudah diikuti
makasih gan...

Post a Comment

Silahkan isikan komentar sesuai dengan isi artikel, Jangan memasukan link karena akan dihapus oleh spamfilter karena dianggap Spam. Penulis menerima Saran dan Kritik yang membangun bukan sara ras dan yang lainnya
Kalau ada kritik dan saran bisa kirim ke Email : capt.obbies@gmail.com Terima Kasih sudah berkunjung di blog ini..Salam Istimewa dari www.robbyyuliendra.com