Kegiatan rutin Dosen Fakultas Ilmu Komputer | UBL
Kegiatan rutin dosen Fakultas Ilmu Komputer | UBL -
Kesehatan itu mahal itu yang telah dipikirkan oleh kebanyakan orang,
apabila kita sakit semua aktivitas pun terhenti, bahkan apabila sudah
parah tak pelak mengeluarkan dana yang tidak sedikit untuk biaya rumah
sakit, oleh dasar itu dosen-dosen fakultas ilmu komputer mengadakan
kegiatan rutin bersepeda yang bertajuk Fun Bike Goes To Nature,
Kegiatan rutin dosen Fakultas Ilmu Komputer | UBL
Jadi untuk meningkatkan stamina dan
kebugaran itu sangat penting bagi dosen. sehingga diharapkan ketika
mengajar menjadi semangat dan mudah-mudahan fit selalu amin...Kegiatan
rutin bersepeda ini diharapkan dapat dilakukan rutin, bisa seminggu
sekali atau sebulan dua kali walaupun dosen-dosen memilki kesibukan yang
sangat padat dan diharapkan meluangkan waktu untuk bersepeda, kegiatan
bersepeda ini baru diawali tanggal 17 mei 2012 yang dipelopori bapak
andala, selaku dekan fakultas ilmu komputer. rutenya tidak begitu jauh
bagi yang sudah biasa (hehehe), bagi kami-kami yang masih pemula rute
sudah cukup jauh. rute dimulai dari kediaman bapak andala di jalan
sultan agung, melintasi jalan teuku umar dan sampai saburai istirahat.
setelah beristirahat sekitar 15 menit + foto-foto narsis, perjalanan
kami lanjutkan ke kantor gubernuran dan diakhiri citra garden.
Selain bersepeda, kegiatan rutin
fakultas juga adalah bermain futsal bersama para mahasiswa, dan akan
dibahas di artikel berikutnya...hehe
0 comments to "Kegiatan rutin Dosen Fakultas Ilmu Komputer | UBL"
Post a Comment
Silahkan isikan komentar sesuai dengan isi artikel, Jangan memasukan link karena akan dihapus oleh spamfilter karena dianggap Spam. Penulis menerima Saran dan Kritik yang membangun bukan sara ras dan yang lainnya
Kalau ada kritik dan saran bisa kirim ke Email : capt.obbies@gmail.com Terima Kasih sudah berkunjung di blog ini..Salam Istimewa dari www.robbyyuliendra.com